Banyak orang yang sangat menyukai film. Dan entah dimana pun itu, mereka pasti selalu menonton film. Bisa di PC ataupun gadgetnya. Bisa dengan streaming online ataupun offline. Streaming online yang biasanya dilakukan seperti di nontonmovie.us, youtube, viki, dramafever dll. Kali ini saya akan membahas Viki.
Website ini merupakan website untuk menonton film, melihat berita-berita entertainment, profil artis dll. Terutama yang K-Pop Lover pasti sudah tak asing dengan website ini :D
Karena yang mengakses website ini dari berbagai macam negara, seringkali kita dibuat pusing dengan bahasa-bahasa yang muncul. Jika Bahasa Inggris mungkin masih bisa dipahami, tapi jika sudah korea? jepang? taiwan? Untung saja bahasa yang default di Website Viki Bahasa Inggris.
Nah, contohnya seperti cuplikan film ini :
(cuplikan film Playfull Kiss)
(penjelasannya juga pake bahasa inggris)
1. Klik Foto (Profile) yang ada di pojok kanan > Edit Profile.
2. Klik Tab Edit Profile dan pada bagian Content Language Preference pilih BahasaIndonesia Lalu klik Update Setting.
3. Tontonlah sebuah film dan lihat subtitle sudah menjadi bahasa Indonesia :D bukan hanya subtitlenya, namun penjelasan film juga menjadi Bahasa Indonesia.
Lalu, bagaimana Cara Mengganti Subtitle di Aplikasi Viki yang ada di Android?
1. Klik icon more (titik 3) yang ada di pojok kanan lalu pilih Settings.
2. Pada bagian Subtitle Languages, pilih Indonesian.
Yap, mudah bukan? Selamat ber-streaming ria :D
3 komentar
Makasih sis buat tipsnya
ReplyDeletekalau tidak ada foto profilenya itu kenapa ya.?
ReplyDeleteKnp saya punya di android beda sama kamu
ReplyDeleteHalo semuanya, silakan tinggalkan jejak disini ya :) tolong jangan SPAM atau komentar yang berhubungan dengan SARA. Thanks :)